Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PUSAT PEMBINAAN DAN PELATIHAN SEPAKBOLA DI ACEH BESAR

Puja Damayani

Sepakbola merupakan olahraga yang sangat popular dan digemari diseluruh dunia. Kepopularan olahraga sepakbola menjadikan olahraga ini sebagai salah satu cabang olahraga yang paling diminati dan terus berkembang. Indonesia perlu berbenah dalam meningkatkan pembinaan berupa perbaikan sarana dan prasarana sampai kepada pembentukan pemain yang berkualitas. Salah satunya dengan membuat Manual Standarisasi (Panduan Stan…

AKADEMI SEPAKBOLA DI BANDA ACEH (TEMA : ARSITEKTUR METAFORA )

Muhammad Anshar

Sepakbola merupakan olahraga yang sangat populer dan digcmari di dunia, begitu juga di Indonesia. Tak heran jika hampir semua negara di dunia berlomba-lomba menggalang prestasi membanggakan di cabang olahraga ini. Indonesia belum mampu meraih prestasi yang membanggakan di cabang olahraga sepakbola, bahkan Indonesia sulit bersaing di kancah Internasional. Kub-klub sepakbola Aceh juga tidak dapat berbuat banyak di kompetisi internal, scdangkan Aceh merupakan salah…

STADION SEPAKBOLA INTERNASIONAL DI BANDA ACEH (TEMA : STRUKTUR SEBAGAI ELEMEN…

Desi Helnanda

ABSTRAK Sepakbola merupakan olahraga yang paling popular dan digemari masyarakat dunia, termasuk di Indonesia Di tingkat dunia sepakbola diwadahi oleh Federation International of Football Association (FIFA) Di Indonesia sepakbola diwadahi oleh Persatuan Sepakbola Seluruh lndonesia (PSSI) sebagai organisasi induk Pekembangan sepakbola dunia menyadikan kompetisi sepakbola sebagai komoditas pasar yang berkembang menjadi sebuah industri. Di Indonesia berbagai macam jenis kompetisi digulir…

HUBUNGAN ANTARA KAPASITAS AEROBIK DENGAN KETERAMPILAN BERMAIN SEPAKBOLA PADA …

Muhammad Ichsan

Kapasitas aerobik (VO2 maks) merupakan indikator pemakaian oksigen oleh jantung, paru-paru dan otot untuk metabolisme. Dalam kesehatan olahraga, VO2 maks menunjukkan kebugaran jasmani atau kapasitas fisik seseorang. Semakin besar VO2 maks berarti semakin baik kebugaran jasmani (kapasitas fisiknya) . Jenis tes yang sering digunakan untuk mengukur kapasitas aerobik (VO2 maks) adalah lari 2.4 km dengan pedoman penafs iran yang dikembangkan oleh Kenneth H. Cooper . Unsur pokok pada pe…

EVALUASI KONDISI FISIK DOMINAN ATLET SEPAKBOLA TIM PERSAL KABUPATEN ACEH SELATAN

RAIHAN

ABSTRAK Raihan, 2024. “Evaluasi Kondisi Fisik Dominan Atlet Sepakbola Tim Persal Kabupaten Aceh Selatan”. Skripsi, Departemen Pendidikan Jasmani dan Rekreasi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing: (1) Drs. Muhammad Jafar, M.Pd (2) Ifwandi, S.Pd, M.Pd Kata Kunci: Evaluasi, Kondisi Fisik Dominan, Sepakbola Penelitian ini dilakukan dikarenakan masih terlihat minimnya aspek-aspek kondisi fisik di kalangan sebagian para atlet sepakbol…

  • Fakultas KIP Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Banda Aceh - 2024
  • Baca Selengkapnya

ANALISIS KECERDASAN EMOSIONAL ATLET SEPAKBOLA PPLPD SMAKON ACEH TAHUN 2023

MUHAMMAD RIJAL

ABSTRAK Dewita Fatwanda : Analisis Kecerdasan Emosional Atlet Sepakbola PPLPD Smakon Aceh Tahun 2023. Jurusan Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Syiah Kuala. Pembimbing (1) Drs. Alfian Rinaldy, M.Pd. (2) Dr. Razali, M.Pd. Kata kunci : Kecerdasan Emosi, Atlet Sepakbola PPLPD Smakon Aceh Tingkat kecerdasan emosi atlet Sepakbola PPLPD Smakon Aceh Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa tinggi tingkat kecerdasaan emos…

EVALUASI KONDISI FISIK DOMINAN PEMAIN SEPAKBOLA PS KARYA UTAMA LAMREUNG ACEH …

AKMAL ARDIANSYAH

ABSTRAK Ardiansyah, Akmal. 2017. Evaluasi Kondisi Fisik Dominan Pemain PS Karya Utama Lamreung Aceh Besar. Skripsi, Jurusan Pendidikan Olahraga, Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing Penelitian ini dilakukan dikarenakan masih terlihat minimnya aspek-aspek kondisi fisik dominan di kalangan para pemain PS Karya Utama Lamreung Aceh Besar. Kondisi fisik dominan merupakan komponen utama pada…

PROFIL ATLET LEGENDARIS SEPAKBOLA

FAJRUN RAMADHANA

ABSTRAK Ramadhana, Fajrun. 2022. Profil Atlet Legendaris Sepakbola. Skripsi, Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Jurusan Pendidikan Olahraga, Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing: (1) Prof. Dr. Nyak Amir, M.Pd (2)Prof. Dr. Saifuddin, M.Pd. Kata Kunci: Profil, Atlet Legendaris, Sepakbola Penelitian yang berjudul: “Profil Atlet Legendaris Sepakbola”. Pada dasarnya olahraga selalu erat kaitannya dengan atlet, peneli…

EVALUASI KONDISI FISIK DOMINAN PEMAIN KLUB SEPAKBOLA SSB KUTA BARO KAB ACEH B…

MUHAMMAD NAUFAL MAU`IZA

Muhammad Naufal Mau'iza, 2022. Evaluasi Kondisi Fisik Dominan Pemain Klub SSB Kuta Baro Kab Aceh Besar Tahun 2021. Skripsi, Jurusan Pendidikan Olahraga, Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing: (1) Dr. Saifuddin, M.Pd. (2) Dr. Zulfikar, S.Pd.,M.Kes. . Kata kunci: evaluasi, kondisi fisik dominan, pemain sepakbola Penelitian ini dilatarbelakangi kurangnya performa permainan yang dilakukan oleh pemain…

PENDATAAN KLUB OLAHRAGA FUTSAL PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS SE-KABUPATEN ACEH S…

ABDI HABIEBI SIREGAR

ABSTRAK Abdi Habiebi Siregar. 2022, “Pendataan Klub Olahraga Futsal Pada Sekolah Menengah Atas Se-Kabupaten Aceh Selatan Tahun 2021". Skripsi, Jurusan Pendidikan Jasmani dan Rekreasi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing: (1) Prof. Dr. Nyak Amir, M.Pd. (2) Drs. Abdurrahman, M.Kes. Kata Kunci: Pendataan, Futsal, Klub, Ekstrakurikuler. Penelitian ini berjudul "Pendataan Klub Olahraga Futsal Pada Sekolah Menengah Atas Se-Kabup…

  • Fakultas KIP / Prodi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Banda Aceh - 2022
  • Baca Selengkapnya



    SERVICES DESK