Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



STUDI KOMPARATIF PENGURANGAN RISIKO BENCANA PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS TERDAM…

Tasya Ainan Salsabila

Pengurangan Risiko Bencana (PRB) merupakan langkah strategis untuk mengurangi paparan terhadap bahaya dan menurunkan kerentanan masyarakat serta aset. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan program PRB pada Sekolah Menengah Atas (SMA) terdampak dan tidak terdampak tsunami tahun 2004, serta mengkaji perbandingan implementasinya. Metode penelitian menggunakan pendekatan mixed method dengan mengkombinasikan data kualitatif melalui wawancara dan group investigation serta data kuantitatif melalu…

KAJIAN RISIKO BENCANA BANJIR DI KABUPATEN BIREUEN UNTUK STRATEGI MITIGASI BEN…

Ulfi Rahmah

Kabupaten Bireuen mengalami bencana banjir rutin setiap tahun yang disebabkan oleh curah hujan yang tinggi serta sejumlah sungai yang melintasi wilayahnya, seperti Krueng Samalanga, Krueng Peudada, Krueng Nalan dan lainnya memiliki kapasitas sungai tidak dapat menampung debit air sehingga menyebabkan banjir. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui tingkat risiko dan strategi mitigasi bencana banjir di Kabupaten Bireuen. Tingkat risiko bencana banjir dihasilkan dari analisis spasial terh…

KOMUNIKASI KEBIJAKAN DINAS BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH ACEH SINGKIL D…

ARIE MAWARDI

ABSTRAK Penelitian ini berjudul Komunikasi Kebijakan Dinas Badan Penanggulangan Bencana Daerah Aceh Singkil Dalam Pengurangan Risiko Bencana Banjir Di Kabupaten Aceh Singkil. Penelitian ini berjudul “Komunikasi Kebijakan Dinas Badan Penanggulangan Bencana Daerah Aceh Singkil Dalam Pengurangan Risiko Bencana Banjir Di Kabupaten Aceh Singkil”. Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Aceh Singkil, karena Aceh Singkil merupakan salah satu Kabupaten di Provinsi Aceh yang memiliki …

UPAYA MASYARAKAT DALAM MENGURANGI RISIKO BENCANA BANJIR DI GAMPONG BUGA KECAM…

Novita Sari

Provinsi Aceh merupakan daerah yang sangat rawan bencana alam, khususnya bencana banjir terutama di Kabupaten Aceh Besar. Banjir dapat menyebabkan kerugian harta benda, kehilangan mata pencaharian penduduk bahkan kehilangan nyawa. Maka dari itu diperlukan upaya masyarakat dalam mengurangi risiko bencana banjir yang terdiri dari mengurangi bahaya, mengurangi kerentan dan meningkatkan kapasitas. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui upaya masyarakat dalam mengurangi risiko bencana banji…

PENGETAHUAN DAN SIKAP TENAGA KESEHATAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) PIDIE J…

FAKHRURRAZI

Kesiapsiagaan menghadapi risiko bencana banjir mengharuskan tenaga kesehatan memiliki pengetahuan yang luas dan sikap yang baik, namun fakta di RSUD Pidie Jaya, tenaga kesehatan belum sepenuhnya siap-siaga menghadapi bencana. Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan hubungan antara pengetahuan dan sikap tenaga kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah Pidie Jaya terhadap kesiapsiagaan dalam menghadapi risiko bencana banjir di Kabupaten Pidie Jaya. Metodologi yang digunakan bersifat kuant…

STRATEGI PENGUATAN ORGANISASI PEREMPUAN DALAM PENGURANGAN RISIKO BENCANA DI K…

Sherly Marlina

ABSTRAK Penelitian yang berjudul Strategi Penguatan Organisasi Perempuan dalam Pengurangan Risiko Bencana di Kota Banda Aceh” ini bertujuan untuk mengidentifikasi partisipasi dan kontribusi yang telah dilakukan oleh organisasi perempuan di Kota Banda Aceh serta menentukan strategi dalam memperkuat organisasi perempuan di Kota Banda Aceh dalam upaya pengurangan risiko bencana. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif.Jenis data yang digunakan adalah data pri…

  • Program Studi Magister Ilmu Kebencanaan Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2018
  • Baca Selengkapnya

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP KONSERVASI HUTAN MANGGROVE DAN BENCANA DI DESA L…

Muhammad Fajrianda

ABSTRAK Salah satu penyebab bencana banjir di pesisir pantai yaitu penebangan pohon mangrove, dan juga pengalihan fungsi tambak hutan mangrove menjadi lahan sawit atau kawasan penduduk. Oleh karena itu, konservasi hutan mangrove dilakukan sebagai upaya untuk mengurangi dampak bencana. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi masyarakat Desa Leuge terhadap konservasi hutan mangrove dan ancaman bencana sebelum dan sesudah terjadinya bencana gempa bumi dan tsunami (Tahun 2004); me…

  • Program Studi Magister Ilmu Kebencanaan Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2017
  • Baca Selengkapnya

KEARIFAN LOKAL RUMOH ACEH DITINJAU DARI PERSPEKTIF PENGURANGAN RISIKO BENCANA…

Husnaina Noviana

Kondisi geografis wilayah Indonesia rentan akan bencana menciptakan berbagai upaya pengurangan risiko bencana oleh berbagai pihak agar dapat beradaptasi dengan kondisi tersebut. Salah satunya adalah dengan menggali kembali nilai-nilai kearifan lokal yang telah ditinggalkan oleh leluhur, seperti Rumoh Aceh yang secara struktural oleh para peneliti telah dibuktikan akan ketahananan dan potensinya terhadap pengurangan risiko bencana. Selama ini, penelitian terhadap Rumoh Aceh dalam konteks pengu…

PENGEMBANGAN INSTRUMEN EVALUASI ASPEK PENGETAHUAN RISIKO PADA SISTIM PERINGAT…

Wan Akmal Indrawan

Indonesia merupakan daerah rawan bencana tsunami, setidaknya ada 10 (sepuluh) kejadian tsunami yang terjadi dalam 2 (dua) dekade terakhir. Untuk meningkatkan kesiapsiagaan, Indonesia telah membangun Sistim Peringatan Dini (SPD). Namun kejadian false alarm 2007, tsunami Mentawai 2010 dan gempabumi Aceh April 2012 membuktikan masih banyak kendala dalam pelaksanaan SPD. UNISDR dan GTZ-IS telah mengembangkan checklist penilaian efektifitas SPD, akan tetapi untuk penilaian secara tepat dan berkala…

STUDI KELAYAKAN TEMPAT EVAKUASI SEMENTARA (TES) TSUNAMI DITINJAU DARI LAJU PE…

DERIAL NOVRIANDRI

ABSTRAK STUDI KELAYAKAN TEMPAT EVAKUASI SEMENTARA (TES) TSUNAMI DITINJAU DARI LAJU PERTUMBUHAN PENDUDUK MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI KOTA BANDA ACEH Menyadari wilayah Kota Banda Aceh yang merupakan kawasan yang sangat rawan bencana, oleh karena itu perlu diupayakan langkah-langkah strategis untuk melindungi setiap warga negara dengan langkah-langkah penanggulangan bencana yang dimulai dari sebelum, pada saat dan setelah bencana terjadi. Oleh karena itu perlunya mengetahu…




    SERVICES DESK