Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN PENCEGAHAN KEKAMBUHAN PASIEN SKIZOFRENIA DI…

Firafina

Keluarga merupakan pendukung utama dalam proses penyembuhan pasien skizofrenia untuk mencegah terjadinya kekambuhan. Dalam pemberian asuhan keperawatan, dukungan keluarga sangat penting untuk ikut berperan dalam mencegah terjadinya kekambuhan. Sikap keluarga yang tidak. menerima pasien skizofrenia atau bersikap bermusuhan dengan pasien akan membuat kek:a.mbuhan lebih cepat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan p…

FAKTOR RISIKO KEJADIAN HIPERTENSI PADA PASIEN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT IBU …

Faridah Husni

PROGRAM STUDI MAGISTER KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA Tesis, Mei 2023 Faridah Husni Faktor Risiko Kejadian Hipertensi Pada Pasien Rawat Jalan di Rumah Sakit Ibu dan Anak Provinsi Aceh Tahun 2023 47 Halaman + 22 Tabel + 8 lampiran ABSTRAK Latar Belakang: Hipertensi atau tekanan darah tinggi adalah suatu keadaan dimana tekanan darah sistolik ≥140 mmHg dan tekanan darah diastolik ≥90 mmHg. Pada umumnya hipertensi sering terjadi tanpa k…

DETERMINAN KEMAMPUAN KELUARGA DALAM MERAWAT PASIEN DENGAN SKIZOFRENIA DI POLI…

Nila Agustina

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEPERAWATAN PROGRAM STUDI MAGISTER KEPERAWATAN TESIS Desember 2022 xvi + 5 BAB+ 86 Halaman + 11 Tabel + 1 Skema + 17 Lampiran NILA AGUSTINA 1812201010015 DETERMINAN KEMAMPUAN KELUARGA DALAM MERAWAT PASIEN DENGAN SKIZOFRENIA DI POLI RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH TEUKU UMAR ACEH JAYA ABSTRAK Keluarga yang merawat pasien dengan skizofrenia di rumah sering merasakan beban yang t…

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN TERHADAP PELAYANAN APOTEK DI RUM…

Keumalasari

Pelayanan apotek merupakan bagian dari pelayanan yang mencerminkan kualitas sebuah rumah sakit, Meningkatnya pasien di sejumlah rumah sakit umum daerah mengbaruskan pemerintah untuk selalu mengevaluasi setiap pelayanan yang diberikan. Tujuan penelitian ini adaIah untuk mengetahui tingkat kepuasan pasien rawat jalan terhadap pelayanan apotek di Rumah Sakit Umum Daerah Dr.Zainoel Abidin (RSUDZA) dan Rumah Sakit Umum Daerah Meuraxa (RSUD Meuraxa) Banda Aceh dan hubung…

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT PASIEN SKIZOFRENIA DI …

Putri Hidayati Ade Kesuma

GAMBARAN WAKTU TUNGGU PELAYANAN RESEP KRONIK DI DEPO FARMASI RAWAT JALAN RUMA…

ADE MONALIA REZEKI

ABSTRAK Pelayanan resep kronik merupakan pelayanan resep untuk pasien dengan diagnosa penyakit kronik dan biasanya terdiri atas pasien dengan polifarmasi. Rata-rata waktu tunggu untuk obat jadi kronik yang diperoleh sebelum intervensi di RSUDZA adalah 78 menit, hasil ini belum memenuhi standar pelayanan minimum yaitu ≤ 30 menit. Untuk meningkatkan mutu pelayanan kefarmasian di rumah sakit pada pelayanan kefarmasian, instalasi farmasi RSUDZA melakukan redesign dan penerapan konsep lean …

HUBUNGAN DERAJAT TILIKAN DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT PADA PENDERITA SKIZOFREN…

Abdul Hadi

ABSTRAK Skizofrenia adalah gangguan mental serius yang menyebabkan kelainan pikiran, perasaan, perilaku dan kesulitan untuk menjalin hubungan sosial. Secara umum tilikan (insight) adalah kemampuan untuk menilai suatu kondisi dalam situasi tertentu. Penderita skizofrenia memiliki derajat tilikan yang berbeda-beda. Tilikan yang buruk merupakan gejala yang sering ditemukan pada penderita skizofrenia. Perbedaan derajat tilikan pada penderita skizofrenia dapat mempengaruhi kepatuhan minum obat pe…

HUBUNGAN TINGKAT DEPRESI DENGAN DERAJAT DIABETIC FOOT ULCER PADA PASIEN RAWAT…

Salfiana Riko

ABSTRAK Pasien diabetic foot ulcer umumnya mengalami hambatan dalam sosialisasi sehingga mengalami depresi. Depresi dapat menyebabkan supresi sistem imun yang berkaitan dengan derajat ulkus yang ditimbulkan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan antara tingkat depresi dengan derajat diabetic foot ulcer. Penelitian ini merupakan penelitian analitik observasional dengan rancangan cross sectional. Penelitian ini menggunakan metode wawancara dengan kuesioner BDI dengan jumlah …

KELENGKAPAN PENGISIAN REKAM MEDIS PELAYANAN MEDIK RAWAT JALAN DI RSGM UNSYIAH

Putri Magribna

ABSTRAK Nama : Putri Magribna Program Studi : Pendidikan Dokter Gigi Judul : Kelengkapan Pengisian Rekam Medis Pelayanan Medik Rawat Jalan di RSGM Unsyiah Rumah sakit sebagai salah satu fasilitas pelayanan kesehatan diwajibkan untuk membuat rekam medis. Rekam medis merupakan bukti tertulis tentang pelayanan yang diberikan oleh dokter atau perawat yang berisi tentang identitas pasien, pemeriksaan, pengobatan, tindakan, dan pelayanan lain yang telah diberikan kepada pasien. Masal…

  • Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2016
  • Baca Selengkapnya

HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DENGAN LOYALITAS PASIEN RAWAT JALAN DI …

Sri Mulia Fitri

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEPERAWATAN SKRIPSI 15 AGUSTUS 2015 xii halaman, VI bab, 73 halaman, 14 tabel, 2 skema, 14 lampiran SRI MULIA FITRI 1107101020080 HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DENGAN LOYALITAS PASIEN RAWAT JALAN DI POLIKLINIK BEDAH RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH ABSTRAK Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang pesat, serta tingkat pendidikan masyarakat yang semakin ti…


    SERVICES DESK