DAYA HAMBAT MINYAK ATSIRI DAUN KEMANGI (OCIMUM BASILICUM) TERHADAP STREPTOCOC…
ABSTRAK
Nama : Arina Hilmi Sari
Program Studi : Pendidikan Dokter Gigi
Fakultas : Kedokteran Gigi
Judul : Daya Hambat Minyak Atsiri Daun Kemangi (Ocimum basilicum) Terhadap Streptococcus sanguinis Pada Berbagai Konsentrasi
Daun kemangi (Ocimum basilicum) merupakan tanaman yang sering digunakan untuk obat tradisional. Daun kemangi memiliki efek antibakteri karena mengandung linalool, cineol, terpineol, alfa terpineol, neral, geranial, flavonoid, sabinen, betapinen, limonene, terpinen 4 …
- FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2016
- Baca Selengkapnya
DAYA HAMBAT EKSTRAK BAWANG PUTIH (ALLIUM SATIVUM) TERHADAP PORPHYROMONAS GING…
ABSTRAK
Nama : Mairisa Sulfani
Program Studi : Pendidikan Dokter Gigi
Fakultas : Kedokteran Gigi
Judul : Daya Hambat Ekstrak Bawang Putih (Allium sativum) Terhadap
Porphyromonas gingivalis Secara In Vitro
Porphyromonas gingivalis (Pg) merupakan salah satu bakteri komensal rongga mulut yang memiliki habitat pada plak subgingiva dan merupakan bakteri paling dominan pada periodontitis kronis. Bawang putih (Allium sativum) merupakan obat tradisional yang telah digunakan untuk mengob…
POTENSI ANTIBAKTERI EKSTRAK JAHE (ZINGIBER OFFICINALE ROSCOE) TERHADAP PORPHY…
ABSTRAK
Nama : Ana Farhana
Program Studi : Pendidikan Dokter Gigi Fakultas : Kedokteran Gigi
Judul : Potensi Antibakteri Ekstrak Jahe (Zingiber officinale Roscoe) Terhadap Porphyromonas gingivalis
Periodontitis kronis adalah penyakit periodontal yang umum terjadi di masyarakat dengan prevalensi 96,58% pada usia 35 tahun ke atas. Penyebab utama periodontitis kronis adalah akumulasi plak dan bakteri. Bakteri yang paling dominan pada periodontitis kronis adalah Porphyromonas gingivalis. Jahe…