Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PENGARUH PEMBERIAN FUNGISIDA BERBAHAN AKTIF CAMPURAN TERHADAP PENGENDALIAN PH…

FARHANA ANISA FITRI

Tomat termasuk kelas buah penting yang mempunyai nilai ekonomis tinggi dan sumber pendapatan tinggi yang dapat dilihat dari banyaknya permintaan pasar dalam negeri dan luar negeri. Namun, produksi tomat Indonesia masih tergolong rendah karena seringnya terserang penyakit yang merugikan petani, salah satunya penyakit hawar daun oleh Phytophthora infestans. Untuk mengatasi masalah tersebut, dapat menggunakan fungisida berbahan aktif campuran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh p…

KEEFEKTIFAN TRICHODERMA SEBAGAI AGENS PENGENDALI HAYATI PENYAKIT LAYU FUSARIU…

Putri Nindy Triutami

Tanaman tomat (Lycopersicum esculentum Mill.) merupakan komoditas sayuran yang banyak dibudidayakan oleh petani Indonesia. Upaya peningkatan produktivitas tanaman tomat tidak terlepas dari berbagai hambatan seperti adanya penyakit tanaman. Salah satu penyakit yang sering menyerang tanaman tomat adalah penyakit layu yang disebabkan oleh cendawan Fusarium oxysporum. Upaya pengendalian yang masih banyak dilakukan oleh petani adalah dengan menggunakan pestisida, karena dianggap paling praktis dan…

PERAN NEUTROPHIL GELATINASE-ASSOCIATED LIPOCALIN (NGAL) URIN SEBAGAI PREDIKTO…

Rizky Fajri

Latar belakang. Penyakit kritis merupakan suatu keadaan mengancam nyawa yang membutuhkan perawatan intensif, observasi yang bersifat komprehensif, serta perawatan khusus. Gangguan ginjal dapat terjadi secara akut serta meningkatkan mortalitas pada anak. Neutrophil Gelatinase-Associated Lipocalin (NGAL) urin merupakan biomarker yang dapat digunakan sebagai prediktor Gangguan ginjal akut (GGA) pada anak. Pemantauan uji klinis dan pemeriksaan NGALu pada anak penyakit kritis, dapat menurunkan mor…

RUMAH SAKIT BERSALIN DAN PENYAKIT KANDUNGAN DI BANDA ACEH (TEMA : ARSITEKTUR …

Nina Ariesa

ABSTRAK Rumah Sakit Bersalin dan Penyakit Kandungan di Banda Aceh merupakan suatu wadah pelayanan kesehatan yang tidak hanya menampung kegiatan perawatan saja, namun juga mewadahi kegiatan pencegahan penyakit genetika/kandungan dan konseling. Dengan pendekatan tema perancangan arsitektur tropis diharapkan nantinya bangunan Rumah Sakit Bersalin dan Penyakit Kandungan ini dapat menjadi media arsitektur yang komunikatif, berkonteks urban, bersifat plural dan representatif dipadu dengan pen…

FAKTOR - FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEAKTIFAN PESERTA PROLANIS DI KLINIK …

ATHAYA SYAFA ZIYA

ABSTRAK Pemerintah indonesia melalui program pengelolaan penyakit kronis (Prolanis) berupaya meningkatkan kualitas hidup penderita penyakit kronis yang ada di indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi keaktifan peserta Prolanis di klinik pratama Universitas Syiah Kuala, meliputi pengetahuan, jadwal kegiatan, persepsi, usia, dukungan keluarga, dan peran petugas kesehatan. Penelitian ini menggunakan desain cross- sectional dengan metode to…

HUBUNGAN DERAJAT KEPARAHAN DENGAN KUALITAS TIDUR PADA PASIEN PENYAKIT PARU OB…

AZZAH TAQIYYAH AQILA SANTIA

Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) merupakan kondisi paru heterogen dengan obstruksi jalan napas yang persisten serta progresif dan menduduki peringkat ketiga sebagai penyebab kematian secara global. Perburukan gejala yang terjadi secara progresif akan semakin mempengaruhi fungsi paru, akibatnya penderita sering terjaga dan tidak mendapatkan cukup waktu untuk beristirahat. Hal ini dapat meningkatkan risiko mortalitasnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan derajat kepar…

PENGARUH CHEST THERAPY TERHADAP PERBAIKAN GEJALA DAN FUNGSI PARU PENDERITA PE…

Yuris Hikman Karunia

Chest therapy merupakan program fisioterapi yang bermanfaat untuk beberapa kasus respirasi, baik yang bersifat akut maupun kronik untuk pasien yang memiliki sekret yang kental dan terlokalisasi seperti pasien PPOK. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh tindakan chest therapy terhadap fungsi paru dengan menilai arus puncak ekspirasi (APE), dan skor gejala dengan menilai skala BORG, skala Modified Medical Research Council (mMRC) dan COPD assessment test (CAT) pada pasien PPOK eksa…

  • Fakultas kedokteran - Program studi pendidikan spesialis-i pulmonologi dan kedokteran respirasi, Banda Aceh - 2024
  • Baca Selengkapnya

PENGARUH PEMBERIAN N-ACETYLCYSTEINE TERHADAP FUNGSI ENDOTEL PADA KONDISI PRO …

Novi Haryanti

Teori baru mengenai inflamasi dan disfungsi endotel sangat berhubungan dengan kejadian awal aterosklerosis dan memberikan pandangan baru tentang tataksana penyakit kardiovaskular (CVD). Penelitian ini bertujuan menilai efek dan korelasi pemberian N-acethylcysteine (NAC) pada dosis 600 mg dan 1200 mg dengan durasi pemberian selama 2 minggu dan 6 minggu terhadap kadar anti oksidan Superoksida Dismutase (SOD), kadar anti inflamasi Monocyte Chemotactic Protein 1 (MCP-1) dan jumlah sel busa aorta.…

  • Program Pendidikan Dokter Spesialis-I - Jantung dan Pembuluh Darah, Banda Aceh -
  • Baca Selengkapnya

PENGARUH DERAJAT MEROKOK TERHADAP OBSTRUKSI PARU PADA PASIEN PENYAKIT PARU OB…

Achmad Revi Fawwaz

Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) adalah kondisi gangguan pernapasan jangka panjang yang utamanya disebabkan oleh paparan asap rokok dalam jangka panjang. Merokok merupakan faktor risiko signifikan yang memperparah gejala dan meningkatkan keparahan obstruksi paru. Di Aceh, tingkat merokok cukup tinggi, dengan 24,01% penduduknya adalah perokok dan rata-rata 16,35 batang rokok dihisap per hari. Hal ini memberikan kontribusi signifikan terhadap tingginya insiden PPOK di wilayah tersebut. Pe…

HUBUNGAN STATUS GIZI DAN LAMA MENJALANI HEMODIALISIS DENGAN KUALITAS HIDUP PA…

KHANSA NAURAH

Hemodialisis merupakan salah satu terapi pengganti ginjal yang diindikasikan pada pasien Penyakit Ginjal Kronik (PGK) stadium akhir. Tindakan ini dilakukan berulang dan dampaknya mempengaruhi kualitas hidup pasien yang diukur dengan meninjau beberapa hal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan status gizi dan lama menjalani hemodialisis dengan kualitas hidup pasien penyakit ginjal kronik yang menjalani hemodialisis di RSUDZA. Jenis penelitian yang dilakukan adalah anal…




    SERVICES DESK