ANALISIS KEBUTUHAN DAN DESAIN UNTUK INDONESIA DISASTER EDUCATION REPOSITORY H…
Repositori dan knowledge management system berbasis website yang ditargetkan untuk digunakan oleh pemangku kepentingan terkait pendidikan kebencanaan beberapa telah dikembangkan, namun sebagian besar tidak berfokus pada usability. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi kebutuhan informasi pendidikan kebencanaan serta mengetahui bagaimana desain repositori pengetahuan pendidikan kebencanaan yang sesuai dengan kebutuhan pengguna. Penelitian ini secara khusus menggunakan pendekatan …
PERBANDINGAN TINGKAT KESIAPSIAGAAN MAHASISWA KEPERAWATAN UNIVERSITAS SYIAH KU…
Bencana gempa bumi dan tsunami adalah kejadian yang tidak dapat diprediksi yang memiliki dampak signifikan terhadap kehidupan manusia. Oleh karena itu setiap individu perlu memiliki kewaspadaan, dengan cara memiliki kesiapsiagaan bencana secara baik. peningkatan kesiapsiagaan merupakan salah satu elemen yang sangat penting dari kegiatan pengurangan risiko bencana yang bersifat pro-aktif, sebelum terjadinya suatu bencana. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan pengetahuan terh…
EVALUASI PENGETAHUAN DAN PARTISIPASI PENDIDIKAN KEBENCANAAN PADA MAHASISWA FA…
Doctor is a profession that was need when the disaster occur. Disaster management bloc is a bloc in medical education curriculum that learn about the basics of disaster. The objective of this study is to evaluate and analyze the medical student’s knowledge and participation of Syiah Kuala University about disaster management after joined Disaster Management bloc class 2009-2011. This quantitative study was consist of 238 subjects which selected using stratified random sampling method. The d…
- Program Studi Magister Ilmu Kebencanaan Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2017
- Baca Selengkapnya