HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU NIFAS DENGAN PEMENUHAN NUTRISI D…
Angka kematian ibu (AKI) di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam tahun 2008 dapat diasumsikan sebesar 238/100.000 kelahiran hidup (Nasional 228/100.00 lahir hidup SDKI 2008) sedangkan dari hasil perhitungan data profil kesehatan tahun 2008
menunjukkan 19l/100.000 lahir hidup. Umumya kematian ibu berhubungan pemenuhan nutrisi dan konsumsi vitamin yang tidak baik, keadaan emergensi, persalinan lama serta komplikasi aborsi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hub…
HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN PEMENUHAN NUTRISI PADA LANSIA DI WILAYAH KE…
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SYIAH KUALA
FAKULTAS KEPERAWATAN
SKRIPSI
25 JULI 2016
xv + VI Bab + 88 halaman + 17 tabel+ 1 skema+ 18 Lampiran
EKA MAULIDIA
1207101020044
HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN PEMENUHUAN
NUTRISI PADA LANSIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS
LHOKNGA KABUPATEN ACEH BESAR
ABSTRAK
Proses penuaan pada lansia akan memberikan dampak pada kemunduran fisik dan
psikologis, yang akan memengaruhi asupan makanan yang dikomsumsi olah
…
HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG GIZI DENGAN PEMENUHAN NUTRISI PADA PASIEN KANKER…
Pasien kanker yang menjalani kemoterapi mengalami perubahan metabolisme tubuh yaitu terganggunya sintesis glikogen, peningkatan proteolisis serta pemecahan lemak dalam jaringan otot dan peningkatan glukoneogenesis. Efek samping dari kemoterapi secara langsung menyebabkan nausea, vomiting, nyeri abdomen, mukositis, ileus diare dan malabsorbsi, sehingga asupan makan dan pemenuhan nutrisi dapat terpengaruh. Pemenuhan nutrisi pada pasien kanker dapat menurunkan resiko terjadinya komplikasi, memen…