Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI KANTOR SEKRETARIAT DPRD K…

Fajrittilawah

ABSTRAK Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya pengaruh kompensasi terhadap motivasi kerja pegawai Kantor DPRD Aceh Besar. Penelitian ini dilakukan di Kantor DPRD Aceh Besar dengan objek penelitian adalah tentang kompensasi baik finansial maupun non finansial. Pengambilan responden dilakukan dengan menggunakan metode "sensus'. yaitu semua pegawai dijadikan responden mengingat jumlah yang terbatas dengan demikian responden dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai be…

PENGARUH KOMUNIKASI TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI SETWILDA PROVINSI NANGGRO…

ISNA WARDHIAH

Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui stres kerja staf pengajar dilingkungan Universitas Syiah Kuala Darussalam Banda Aceh.Peneliti memilih judul ini karena melihat bahwa stres kerja adalah bagian dari sumber daya manusia, dalam hal ini stres kerja staf pengajar mempengaruhi keberhasilan pendidikan dilembaga Universitas Syiah Kuala. Penelitian ini dilaksanakan di Universitas Syiah Kuala dengan pertimbangan bahwa peneliti saat melakukan penelitian ini berdomisili di Banda A…

PENGARUH IKLIM ORGANISASI, KOMUNIKASI RNDAN KOMPENSASI TERHADAP MOTIVASI KERJ…

CUT NURMARITA

ABSTRAK Abstrak Karya Akhir diserahkan kepada Panitia Komisi Ujian untuk mendapatkan Gelar Magister Manajemen pada Program Pascasarjana Universitas Syiah Kuala PENGARUH IKLIM ORGANISASI, KOMUNIKASI DAN KOMPENSASI TERHADAP MOTIVASI KERJA SERTA DAMPAKNYA PADA KINERJA KARYAWAN LEMBAGA PENYIARAN PUBLIK (LPP) TELEVISI REPUBLIK INDONESIA (TVRI) STASIUN ACEH Oleh CUT NURMARITA NIM: 1109200020081 Konsentrasi : Manajemen Umum Pembi…

PENGARUH STRUKTUR ORGANISASI DAN ANALISIS JABATAN TERHADAP MOTIVASI KERJA DAN…

NADIA RIZKA

ABSTRAK Abstrak Karya Akhir diserahkan kepada Panitia Komisi Ujian untuk mendapatkan Gelar Magister Manajemen pada Program Pascasarjana Universitas Syiah Kuala PENGARUH STRUKTUR ORGANISASI DAN ANALISIS JABATAN TERHADAP MOTIVASI KERJA DAN DAMPAKNYA PADA KINERJA SEKRETARIAT MAJELIS PERMUSYAWARATAN ULAMA (MPU) ACEH Oleh NADIA RIZKA NIM. 1109200020089 Konsentrasi : Manajemen Umum Pembimbing Pertama : Dr. Rusli Yusuf. M.Pd Pembimbing Kedua : Dr. M. Shabri Abd. M…


    SERVICES DESK