APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) UNTUK PENGELOLAAN DAERAH IRIGASI KR…
Usaha pengelolaan Daerah Irigasi dapat disimulasikan sebagai pendekatan
suatu sistem yaitu skenario yang diformulasikan dari masi ng-masing parameter yang
akan ditampilkan. Pendekatan sistem ini dapat diaplikasikan melalui Sistem
Informasi Geografis (SIG). Sistem Informasi Geografis adalah seperangkat alat
untuk mengoleksi, mentransformasi dan menampilkan data ke ruangan yang ada di
permukaan bumi yang digunakan untuk tujuan tertentu.
Tujuan penelitian ini adalah menganali…
TAMAN WISATA ALAM KRUENG JREUE DI ACEH BESAR
ABSTRAK
Indonesia terletak pada garis khatulistiwa yang memiliki iklim tropis. Sumber daya alam yang melimpah di negara kita merupakan anugerah Tuhan yang sangat besar nilainya dan sudah menjadi tanggung jawab kita bersama untuk menjaganya, salah satunya adalah anugerah tersebut adalah hutan yang tersebar dari Sabang sampai Merauke. Hutan merupakan salah satu elemen yang sangat penting dalam menjaga kestabilan ekosistem alam ini. Dewasa ini maraknya penebangan liar yang terjadi dimana-ma…
PERBAIKAN KINERJA PEMELIHARAAN SISTEM IRIGASI DENGAN MEMPERKUAT INSTITUSI PET…
Degradasi fungsi infrastruktur dalam sistem irigasi terjadi disetiap tahunnya dikarenakan kinerja pemeliharaan irigasi yang ada mengalami penurunan sehingga menimbulkan konflik seperti ketidakcukupan air, sedimentasi di dalam saluran serta tidak berfungsinya dari bangunan fisik irigasi sehingga memerlukan pendekatan terhadap perbaikan kinerja pemeliharaan melalui perkumpulan petani pemakai air (P3A) dengan memperkuat institusi petani pemakai air dimana petani merupakan oran…