Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
PENGARUH LABELISASI HALAL, HARGA, KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK TERHADAP KE…
RAIHANUL FONNA ANNISA
Kosmetik halal terus berkembang di industri kecantikan Indonesia karena memiliki mayoritas masyarakat yang beragama Islam. Selain itu, jaminan kehalalan terhadap produk perawatan kulit sekarang penting sekali sebab pada kenyataannya masih banyaknya produk perawatan kulit yang dipasarkan belum menyertakan label halal di kemasan produk. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengaruh labelisasi halal, harga, kualitas produk, dan citra merek terhadap kepuasan konsumen skincare Safi…
- , Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya
ANALISIS STRATEGI PENGELOLAAN ZAKAT PRODUKTIF DAN DAMPAKNYA TERHADAP KESEJAHT…
Sukran Alfarizi
ABSTRAK Zakat produktif adalah zakat yang di kelola sebagai suatu upaya dalam meningkatkan ekonomi para fakir miskin dengan memfokuskan pada pemberdayaan sumber daya manusia dangan melalui beberapa tahapan-tahapan seperti pelatihan, pendampingan serta pengawasan, agar tujuan zakat produktif menjadi tercapai yaitu menjadikan mustahik menjadi muzakki. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pengelolaan zakat produktif di Baitul Mal Kabupaten Simeulue dan dampaknya terhadap kesejahte…
- , Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya