Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PENGARUHU LAMA WAKTU FERMENTASI CUKA AREN TERHADAP JUMLAH ACETOBACTER ACETI D…

ATIKAH RAHMAINI

Cuka aren merupakan produk alami yang dihasilkan melalui proses fermentasi nira aren yang mengandung asam asetat. Penggunaan cuka dapat menghambat pertumbuhan bakteri serta mencegah perkembangan bakteri patogen karena kandungan asam asetatnya yang bersifat antimikroba. Proses fermentasi memegang peran penting dalam menentukan kualitas cuka, terutama kandungan asam asetat dan jumlah bakteri Acetobacter aceti. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lama fermentasi terhadap jumlah ba…

GAMBARAN SITOLOGI ULAS VAGINA KUDA LOKAL YANG MENDERITA PYOMETRA DI KABUPATEN…

Muzzammil

Salah satu teknik untuk mendiagnosis gangguan reproduksi pada saluran reproduksi kuda betina adalah sitologi ulas vagina. Sitologi ulas vagina digunakan untuk mengetahui keaadaan uterus dengan melihat sel epitel vagina, leukosit dan patogen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran sitologi ulas vagina kuda lokal yang menderita pyometra di Kabupaten Aceh Tengah. Penelitian ini dilakukan dengan metode eksploratif, menggunakan 2 kelompok sampel yaitu kelompok kuda yang menderita pyome…

DETEKSI CLOSTRIDIUM PERFRINGENS PADA HATI SAPI YANG TERINFESTASI FASCIOLA GIG…

RIFKY RAMADHAN NOVIANDRA

Fasciolosis merupakan penyakit zoonosis yang disebabkan oleh infestasi cacing Fasciola hepatica dan Fasciola gigantica. Cacing Fasciola menjadikan ternak ruminansia sebagai host definif serta hidup hingga dewasa di hati dan kantung empedu ternak. Hati yang terinfestasi oleh cacing F. gigantica akan mengalami nekrosis serta kematian parenkim hati yang memfasilitasi transmisi dan menjadi media anaerobik dari bakteri flora normal perncernaan ruminansia, khususnya Clostridium perfringens untuk me…

IMPLEMENTASI PENGENDALIAN PENYAKIT PADA USAHA PETERNAKAN AYAM BROILER DITINJA…

FERI M. YUSUF

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan biosekuriti dan vaksinasi dalam pengendalian penyakit di peternakan ayam broiler yang terdapat di wilayah Kecamatan Mesjid Raya, Blang Bintang dan Montasik Kabupaten Aceh Besar. Penelitian ini dilakukan dengan metode survei untuk mengumpulkan data dan informasi mengenai penerapan biosekuriti dan vaksinasi dalam pengendalian penyakit di usaha peternakan ayam broiler. Responden penelitian adalah empat usaha peternak ayam broiler dengan populas…

DETEKSI BRUCELLA SP. DENGAN METODE ROSE BENGAL TEST (RBT) PADA SAPI ACEH (BOS…

Nadhira Dewantara

Brucellosis adalah penyakit infeksius disebabkan oleh bakteri dari genus Brucella yang merupakan mikroorganisme intraseluler. Penyakit brucellosis pada sapi disebabkan oleh bakteri Brucella abortus (B. abortus). Penelitian ini bertujuan untuk mendeteksi tingkat kejadian penyakit brucellosis secara serologis pada sapi aceh di UPTD IBI Saree, Aceh Besar. Pemeriksaan sampel di lakukan di Laboratorium Dinas Peternakan Aceh. Sampel serum yang digunakan pada penelitian ini berasal dari 20 sapi aceh…

UJI SEROLOGIS INFECTIOUS BOVINE RHINOTRACHEITIS (IBR) PADA TERNAK SAPI ACEH (…

Cut Nanda Sabila

Infectious Bovine Rhinotracheitis (IBR) adalah penyakit menular pada sapi yang disebabkan oleh Bovine Herpesvirus-1 (BHV-1). IBR pada ternak sapi tersebar di seluruh dunia, bersifat sangat infeksius menyebabkan gangguan pernafasan, saraf, dan reproduksi yang menyebabkan abortus dan kematian pada anak sapi. IBR memiliki morbiditas berkisar antara 30-90%, mortalitas kurang dari 3% dan umumnya bersifat subklinis, juga menyebabkan infeksi laten, sehingga diperlukan deteksi antibodi untuk mengetah…

INVENTARISASI PARASIT GASTROINTESTINAL PADA BURUNG DI TAMAN RUSA KABUPATEN AC…

Rahmah Sari

Salah satu penyebab penyakit yang sering menyerang burung adalah parasit gastrointestinal. Parasit ini penting dikendalikan untuk menjaga kesehatan burung, karena dapat meganggu kesehatan burung seperti diare, enteritis, kurus, anemia, masalah reproduksi dan bahkan kematian burung. Penelitian ini bertujuan untuk mendeteksi keberadaan dan jenis parasit gastrointestinal pada berbagai spesies burung yang dipelihara di taman rusa Kabupaten Aceh Besar. Penelitian ini menggunakan metode apung, meto…

SENSITIVITAS BAKTERI PSEUDOMONAS SP. YANG DIISOLASI DARI PREPUTIUM KAMBING PE…

Elyana Hanin Sinuhaji

Pseudomonas sp. merupakan bakteri patogen oportunistik yang memiliki habitat di lingkungan dan dapat menyebabkan berbagai penyakit infeksi apabila terkontaminasi pada manusia dan hewan. Organ reproduksi terluar yang berpotensi terhadap kontaminasi adalah preputium. Penelitian ini bertujuan untuk mengisolasi bakteri Pseudomonas sp. pada preputium kambing peranakan etawah serta untuk mengetahui tingkat sensitivitas antibiotik amoksisilin, oksitetrasiklin dan siprofloksasin terhadap bakteri ters…

UJI SENSITIVITAS KLORAMFENIKOL, STREPTOMISIN, DAN AZTREONAM MENGHAMBAT PERTUM…

Silvi khalidasiah

UJI SENSITIVITAS KLORAMFENIKOL, STREPTOMISIN, DAN AZTREONAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN BAKTERI Vibrio sp. YANG DIISOLASI DARI IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus) ABSTRAK Penggunaan antibiotik sebagai growth promoter sering dicampurkan langsung di dalam pakan ternak ikan lele dumbo (Clarias gariepinus) yang pemberian dalam waktu lama dan berlebihan dapat menyebabkan residu antibiotik dan resistensi bakteri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas daya hambat kloramfenikol, stre…

ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI VIBRIO SP. PADA SIPUT AIR TAWAR FAUNUS ATER …

Aisyah Putri Adilla

Siput Faunus ater yang hidup di muara Lancok - lancok banyak dimanfaatkan sebagai salah satu makanan khas yang diminati oleh masyarakat Kabupaten Bireuen sebagai bahan baku gulai chue, yang harus bebas dari cemaran bakteri Vibrio sp. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi bakteri Vibrio sp. pada Faunus ater yang hidup di muara Lancok - lancok Kabupaten Bireuen. Metode penelitian dilakukan secara observasi lapangan dan analisis laboratorium, dengan mengkoleksi sebanyak 9 ekor siput F…




    SERVICES DESK