PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN DAN NILAI PASAR SEBELUM DAN SESUDAH MERGER PADA…
PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN DAN NILAI PASAR
SEBELUM DAN SESUDAH MERGER PADA
PT. BANK SYARIAH INDONESIA, TBK.
Oleh: Tantri Syahtira
NPM: 1901203010013
Pembimbing: 1. Prof. Dr. Mirna Indriani, S.E., M.Si, Ak. C.A
2. Dr. Ratna Mulyany, BACC., MSACC.
ABSTRAK
Penelitian ini berfokus pada kinerja keuangan dan nilai pasar PT. Bank
Syariah Mandiri (BSM), PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI) Syariah Tbk., dan PT.
Bank Negara Indonesia (BNI) Syariah sebelum dan setelah merger menja…
- Program Studi Magister Akuntansi Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya
PENGARUH ECO-EFFICIENCY, CARBON EMISSION DISCLOSURE DAN KINERJA LINGKUNGAN TE…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh eco-efficiency, carbon emission disclosure dan kinerja lingkungan terhadap nilai perusahaan pada perusahaan high profile yang terdaftar di BEI selama tahun 2018 sampai dengan 2022. Penelitian menggunakan data sekunder yang diperoleh melalui laporan tahunan (annual report) dan laporan keberlanjutan (sustainability report). Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan high profile yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2…
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN CLOUD COMPUTING PADA UMKM DI K…
Perkembangan teknologi informasi yang semakin pesat seiring waktu menunjukkan kemajuan yang signifikan, salah satunya adalah teknologi penyimpanan berbasis cloud computing. Cloud computing adalah suatu layanan penyimpanan berbasis awan yang memungkinkan akses dari mana saja dengan perangkat yang terhubung ke internet. Di dalam lingkup cloud computing, terdapat beragam layanan, salah satunya adalah Software as a Service (SaaS), bentuk layanan di mana penyedia hanya memberikan akses kepada peng…