PREDIKSI INTENSITAS CURAH HUJAN MENGGUNAKAN METODE ADAPTIVE NEURO FUZZY INFER…
Dedy Ardana
Adaptive Neuro-Fuzzy Inference System (ANFIS) telah menjadi salah satu metode yang digunakan untuk memprediksi curah hujan dengan tingkat akurasi yang baik, terutama dalam kondisi curah hujan rendah hingga sedang. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi performa ANFIS dalam memprediksi curah hujan di wilayah Aceh menggunakan data meteorologi dari lima stasiun, yaitu Sabang, BlangBintang, Aceh Besar, Lhokseumawe, dan Nagan Raya. Variabel yang digunakan meliputi curah hujan, suhu udara, kel…
- Fakultas mipa, Banda Aceh - 2025
- Baca Selengkapnya