Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



SISTEM PEMANTAUAN SUHU, KELEMBAPAN, DAN INTENSITAS CAHAYA BERBASIS INTERNET O…

Muhammad Kausar

Dalam proyek akhir ini, telah berhasil dikembangkan sebuah sistem pemantauan suhu, kelembapan, dan intensitas cahaya berbasis Internet of Things (IoT) menggunakan protokol MQTT dan integrasi Node-RED. Sistem ini dirancang untuk mengumpulkan data lingkungan secara real-time menggunakan sensor AHT10 untuk suhu dan kelembapan, dan sensor BH1750 untuk intentitas cahaya. Data yang diperoleh dari sensor dikirimkan melalui protokol MQTT ke server, di mana Node-RED digunakan untuk memproses, memvisua…

PERSEPSI KADER PARTAI DEMOKRAT TERHADAP KETERLIBATAN ARTIS PADA PEMILU 2024

Amiratuddiana

Amiratuddiana (2025). Persepsi Kader Partai Demokrat Terhadap Keterlibatan Artis Pada Pemilu 2024. [Skripsi. Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Syiah Kuala]. Dibawah bimbingan Maimun, S.Pd, MA dan Dr. Irwan Putra, S.Pd. M.Pd. Keterlibatan artis dalam Pemilu 2024 menjadi strategi Partai Demokrat untuk menarik perhatian publik melalui popularitas selebriti. Namun, kekhawatiran muncul terkait kurangnya pengalaman politi…

  • Fakultas KIP Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Banda Aceh - 2025
  • Baca Selengkapnya

POTENSI KAWASAN PERKOTAAN KOMPAK DI PUSAT KOTA BARU BANDA ACEH

Risna Isnanda

Kota kompak diterapkan di wilayah perkotaan untuk dapat mencapai sinergi kepadatan penduduk yang ideal, kegiatan ekonomi dan sosial yang terkonsentrasi, intensifikasi transportasi umum yang lebih baik. Pembangunan Kota Banda Aceh yang cenderung ke arah Selatan sebagai dampak dari kejadian tsunami tahun 2004 telah menjadikan kawasan tersebut sebagai wilayah Pusat Kota Baru di masa depan, tepatnya di Kawasan Batoh-Lamdom. Pembangunan tersebut menjadikan wilayah Pusat Kota Baru Batoh-Lamdom meng…

PREDIKSI INTENSITAS CURAH HUJAN MENGGUNAKAN METODE ADAPTIVE NEURO FUZZY INFER…

Dedy Ardana

Adaptive Neuro-Fuzzy Inference System (ANFIS) telah menjadi salah satu metode yang digunakan untuk memprediksi curah hujan dengan tingkat akurasi yang baik, terutama dalam kondisi curah hujan rendah hingga sedang. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi performa ANFIS dalam memprediksi curah hujan di wilayah Aceh menggunakan data meteorologi dari lima stasiun, yaitu Sabang, BlangBintang, Aceh Besar, Lhokseumawe, dan Nagan Raya. Variabel yang digunakan meliputi curah hujan, suhu udara, kel…

MANAJEMEN RISIKO PADA REKONSTRUKSI PERUMAHAN PASCABENCANA BERBASIS MASYARAKAT…

NURUL MALAHAYATI

Rekonstruksi perumahan pascabencana merupakan proses yang kompleks dan menantang, terutama dalam manajemen risiko yang dapat mempengaruhi biaya, mutu dan waktu penyelesaian proyek. Pendekatan berbasis masyarakat diterapkan dalam proses rekonstruksi perumahan pascabenca gempa berkekuatan 6,5 Mw pada 7 Desember 2016, meski menghadapi berbagai tantangan. Penelitian ini bertujuan menganalisis potensi risiko terhadap biaya, mutu, dan waktu penyelesaian rekonstruksi perumahan berbasis masyara…

PENGGUNAAN ABU SEKAM KOPI UNTUK PENINGKATAN SIFAT KEJURUTERAAN TANAH LEMPUNG …

Reza Pahlevi Munirwan

Usaha mencari alternatif sumber asli adalah penting untuk pembangunan infrastruktur yang mampan. Antara alternatif ini ialah menggunakan hasil sampingan industri kopi sebagai agen penstabil tanah. Pada masa ini, kopi adalah salah satu komoditi makanan yang paling bernilai tinggi. Pengeluarannya telah meningkat dalam beberapa tahun kebelakangan ini, tetapi juga sisanya. Abu sekam kopi ialah hasil sampingan pepejal dari pemprosesan biji kopi di ladang atau di kilang. Penyimpanan abu sekam kopi …

PERBANDINGAN KUAT GESER HASIL STABILISASI TANAH LEMPUNG LAMPOH MAMPLAM DAN BL…

Amalia Zahratul Putri

PERBANDINGAN KUAT GESER HASIL STABILISASI TANAH LEMPUNG LAMPOH MAMPLAM DAN BLANGJERANGO DENGAN ABU BATU KAPUR TRIPE JAYA GAYO LUES Oleh Amalia Zahratul Putri 2204201010021 Komisi Pembimbing 1. Prof. Dr. Ir. Munirwansyah, M.Sc 2. Dr. Ir. Munira Sungkar, ST., MT. IPM ABSTRAK Penelitian ini dilakukan pada jenis tanah lempung yang berasal dari quarry Lampoh Mamplam Seulimium Aceh Besar, quarry Paya Tumpi Kebayakan Aceh tengah dan quarry Blangjerango Gayo Lues yang merupakan salah s…

POLA DAN KEPEKAAN BAKTERI ESCHERICHIA COLI YANG DIISOLASI DARI KULTUR DARAH D…

Khalda Sausan Azhar

Bakteremia merupakan kondisi terdapatnya bakteri di dalam aliran darah yang dikonfirmasi dengan kultur darah positif. Bakteremia dapat disebabkan oleh berbagai patogen, salah satunya adalah Escherichia coli (E. coli). E. coli mampu menghasilkan enzim extended-spectrum betalactamase (ESBL) yang memicu resistansi terhadap antibiotik golongan β-laktam. Resistansi antibiotik memperburuk morbiditas dan mortalitas pasien bakteremia E. coli. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pola dan kepekaan …

PENGARUH DESAIN COURTYARD TERHADAP KENYAMANAN TERMAL INDEKOS PONDOK PUTEH, LI…

Raihan Affifathul Zahra

Penelitian ini mengkaji pengaruh desain courtyard terhadap kenyamanan termal pada bangunan indekos di daerah tropis, dengan studi kasus pada Indekos Pondok Puteh, Limpok, Aceh Besar. Fokus penelitian adalah pada dua aspek utama: pengaruh konfigurasi courtyard dan strategi vegetasi terhadap peningkatan kenyamanan termal. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menganalisis tiga parameter kenyamanan termal yaitu temperatur udara, kelembaban udara, dan kecepatan angin pada be…

PERANCANGAN RUMAH SAKIT REHABILITASI MEDIK DI BANDA ACEH

Dira Alhumaira

Jumlah pembangunan di Indonesia terus bertambah seiring perkembangan zaman. Salah satu indikator yang menentukan keberhasilan daerah dalam melakukan pembangunan adalah pembangunan dalam bidang kesehatan. Kehadiran rumah sakit merupakan bentuk kepedulian pemerintah terhadap kesehatan masyarakat, terlebih rumah sakit dengan bentuk pelayanan yang lebih spesifik. Dari data yang ada, kebutuhan dan isu yang berkembang di Aceh mengerucut kepada kebutuhan rumah sakit yang lebih spesifik di bidang reh…




    SERVICES DESK