Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



DAYA TERIMA KONSUMEN TERHADAP MOCHI KAWISTA (LIMONIA ACIDISSIMA)

Lainatus Shyifa

DAYA TERIMA KONSUMEN TERHADAP MOCHI KAWISTA (Limonia acidissima) Lainatus Shyifa1, Nurul Faudiah2, Indani2 ,Yuli Heirina Hamid2 ,Zuraini M2 Program Studi Pendidikan Kesejahteraan Keluarga Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh, Indonesia Email : lainatusshyifa28@gmail.com ABSTRAK Mochi adalah kudapan khas Jepang yang terbuat dari tepung beras ketan yang dikukus dan ditumbuk hingga memiliki tekstur yang lembut dan kenyal yang di isi dengan isian…

ANALISIS PREFERENSI KONSUMEN TERHADAP MOCKTAIL KECOMBRANG (ETLINGERA ELATIOR)

Cut Dara Fania

Provinsi Aceh daerah yang banyak ditumbuhi tanaman kecombrang atau dalam bahasa Aceh (Bungoeng kala). Didaerah Aceh sama halnya dengan masyarakat lainnya Bungoeng kala biasa dijadikan sebagai penambah rasa dan pewangi makanan atau penambah aroma pada setiap makanan khas yang menggunakan bunga kecombrang. Selain sebagai bumbu masak, ternyata kandungan gizi atau nutrisi pada bunga kecombrang relatif banyak diantaranya: Air, Fosfor, Kalium, Protein, Kalsium, Lemak, Seng dan juga Zat Besi. …

PENGARUH PENAMBAHAN UBI JALAR UNGU (IPOMOEA BATATAS, L) PADA KARAKTERISTIK TA…

Riska Amalia

Riska Amalia (2024). Pengaruh Penambahan Ubi Jalar Ungu (Ipomoea batatas,L) Pada Karakteristik Taro Pizza. Pizza merupakan jenis makanan yang terbuat dari roti yang lembut dan pipih. Ubi jalar ungu dimanfaatkan dalam pembuatan pizza. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui resep standar, karakteristik organoleptik dan daya terima konsumen terhadap taro pizza. Pendekatan yang digunakan adalah kuantitatif dengan metode eksperimen. Teknik pengumpulan data dilakukan uji pengamatan oleh 3 …

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN GAME BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA FLASHCARD …

Farah Dina

Farah Dina (2024). Penerapan Model Pembelajaran Game Based Learning Berbantuan Media Flashcard Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Prakarya Pada MTsS Darul Hikmah Aceh Besar Metode pembelajaran yang monoton memberikan rasa kejenuhan pada siswa ketika berlangsungnya proses pembelajaran, dan meningkatkan rasa ketidak tarikan untuk belajar. Sehingga guru sebagai pendidik perlu menerapkan model pembelajaran yang dapat membangkitkan gairah dan motivasi siswa dalam proses belajar-mengajar, salah satu…

DAYA TERIMA KONSUMEN TERHADAP LEMPER DENGAN SUBSTITUSI BUAH TALAS (COLOCASIA …

Laura Azzahra

Laura Azzahra (2024). Daya Terima Konsumen Terhadap Lemper Dengan Substitusi Buah Talas Talas (Colocasia sp) merupakan tanaman pangan dari umbi-umbian yang banyak dibudidayakan di Indonesia. Terdapat banyak kandungan gizi yang relatif tinggi pada umbi talas, dimana terdapat kalium atau potassium, sodium, dan karbohidrat. Maka dari itu talas diolah menjadi jajanan pasar, yaitu lemper dengan substitusi buah talas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh karakteristik organolept…

ANALISIS PERBEDAAN PREFERENSI KONSUMEN TERHADAP ISIAN SIOPAO KUKUS DI SEKTOR …

SAHYANI

Sahyani (2023). Analisis Perbedaan Preferensi Konsumen terhadap Isian Siopao Kukus di Sektor Barat Kopelma Darussalam Kecamatan Syiah kuala adalah salah satu wilayah yang menjadi pusat kegiatan masyarakat dan mahasiswa diantaranya para pedagang di kaki lima, banyak pedagang yang berjualan di sepanjang jalan Kopelma Darussalam, salah satunya siopao kukus. Siopao adalah makanan khas China yang sangat digemari, tersaji dalam beragam varian isian seperti coklat, kacang merah, kacang hijau, da…

ANALISIS PREFERENSI KONSUMEN TERHADAP TEH DAUNKARI (MURAYYA KOENIGII).

Dewi Indah Purwanti

Daun kari (Murraya koenigii) merupakan rempah khas masakan Aceh. Daun kari memiliki dua jenis warna batang yaitu warna merah dan warna hijau, dengan ciri-ciri pohon, daun, bunga, serta buah yang sama. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat preferensi konsumen terhadap karakteristik organoleptik warna, aroma dan rasa, pada produk teh daun kari bertangkai hijau dan merah. Penelitian ini tergolong pendekatan kuantitatif dengan jenis metode penelitian eksperimen, konsumen pada penel…

ANALISIS BENTUK PELAYANAN DAN JENIS PRODUK DI RESTORAN MATA IE RESORT KOTA SA…

Alja Athala Aura

Sabang merupakan suatu wilayah yang sangat berpotensi dalam pengembangan dunia kepariwisataan, maka banyak terdapat resort dan restoran, salah satunya adalah Mata Ie Resort Kota Sabang. Disetiap restoran tentunya menerapkan bentuk pelayanan untuk melayani pelanggan. Selain pelayanan, tentunya setiap restoran memiliki jenis menu makanan dan minuman yang harus dijaga kualitasnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bentuk pelayanan dan jenis produk di restoran Mata Ie Resort Kota Saba…

DAYA TERIMA KONSUMEN TERHADAP KARAKTERISTIK ORGANOLEPTIK LOKAN (GELOINA EROSA…

Siti Pujiati

Siti Pujiati (2023). Daya Terima Konsumen Terhadap Karakteristik Organoleptik Lokan (Geloina erosa) Pada Varian Rasa Lokan Crispy. Lokan merupakan jenis kerang yang banyak dijumpai pada daerah hutan mangrove. Lokan bisa diolah menjadi cemilan yaitu lokan crispy. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui resep standar, karakteristik organoleptik dan daya terima konsumen terhadap citarasa lokan crispy dengan 3 perlakuan yang dilakukan di Lab Tata Boga FKIP USK. Pendekatan yang digunakan a…

PENERAPAN PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING DENGAN MATERI KIPAS UNTUK MENIN…

Anisa Umaiya

Anisa Umaiya (2023). Penerapan Pembelajaran Project Based Learning dengan Materi Kipas untuk Meningkatkan Motivasi Belajar pada Siswa Kelas X IPA 3 SMA Lab School Unsyiah (1) Dra. Rosmala Dewi, M. Pd (2) Dra. Indani, M. Si Motivasi belajar merupakan syarat mutlak untuk belajar dan mempunyai kepentingan dalam memberikan semangat untuk belajar, motivasi belajar bukan hanya sebagai pemberian dorongan untuk mendapatkan hasil yang baik namun juga terdapat usaha untuk mencapai tujuan belajar, unt…




    SERVICES DESK