Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
ANALISIS PRODUKSI KOMODITAS TIRAM BUDIDAYA DI KOTA BANDA ACEH
NAILA KHAIRIDA
ABSTRAK Judul : Analisis Produksi Komoditas Tiram Budidaya di Kota Banda Aceh Penulis : Naila Khairida NPM : 1801101010085 Fakultas/Jurusan : Fakultas Ekonomi dan Bisnis/Ekonomi Pembangunan Dosen Pembimbing : Ferayanti, S.E, M.Si Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi produksi komoditas tiram budidaya di Kota Banda Aceh. Variabel yang diteliti meliputi harga jual, modal, dan tenaga kerja. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis univariat, an…
- Fakultas Ekonomi Pembangunan, Banda Aceh - 2025
- Baca Selengkapnya
PENGARUH KEBIJAKAN HARGA BERAS PREMIUM DAN MEDIUM TERHADAP KESEJAHTERAAN MASY…
FATAHILLAH AWAY
ABSTRAK Judul : Pengaruh Kebijakan Harga Beras Premium Dan Medium Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Di Indonesia Penulis : Fatahillah Away NIM : 1901101010154 Fakultas/Jurusan : Ekonomi dan Bisnis/Ekonomi Pembangunan Pembimbing : Prof. Dr. Sofyan Syahnur,S.E.,M.Si Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengetahui pengaruh kebijakan harga beras premium dan medium terhadap kesejahteraan masyarakat di Indone…
- Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Banda Aceh - 2025
- Baca Selengkapnya