Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PENGUJIAN IN SILICO TANAMAN PEGAGAN (CENTELLA ASIATICA (L.)) DAN LANGSAT (LAN…

Cut Dara Faulina

Pengujian in silico terhadap protein target menggunakan Molecular Docking dengan tanaman atau spesies tanaman obat. Tanaman obat menyimpan kekayaan hayati yang berpotensi besar untuk pengembangan obat-obatan alami. Penelitian ini secara khusus meneliti potensi tanaman Centella asiatica L. dan Lansium domesticum Corr. dalam melawan berbagai penyakit diantaranya hepatitis, HIV, TBC, kanker payudara dan kanker kulit. Analisis in silico digunakan untuk memprediksi aktivitas biologis senyawa tanam…

PENGUJIAN IN SILICO TANAMAN BUNGA MESTU (ACACIA FARNESIANA WILLD) DAN GELINGG…

Siti Syarifah

Pengujian in silico terhadap tanaman Bunga Mestu (Acacia farnesiana Willd) dan Gelinggan (Cassia alata L.) dilakukan bertujuan untuk mengevaluasi potensi senyawa akif dalam menghambat penyakit hepatitis, AIDS, TBC, kanker kulit dan kanker payudara. Metodologi penelitian meliputi pengunduhan informasi senyawa dari basis data KNApSAcK serta PubChem untuk memperoleh struktur 3D senyawa tersebut. Struktur protein target diunduh melalui Protein Data Bank (PDB) dan dipreparasi menggunak…

PENGUJIAN IN SILICO TANAMAN COFFEA SPP. DAN ARECA CATECHU L. TERHADAP HEPATIT…

Dian Purnama Putri

Keanekaragaman tumbuhan yang ada di Indonesia diperkirakan memiliki 25% dari spesies tumbuhan berbunga yang ada di dunia atau merupakan urutan negara terbesar ketujuh dengan jumlah spesies mencapai 20.000 spesies. Keanekaragaman hayati yang terdapat di Ekosistem Leuser sangat tinggi, unik, dan lengkap sehingga disebut sebagai salah satu keajaiban warisan dunia yang secara administratif kawasan ini meliputi wilayah Provinsi Aceh dan Provinsi Sumatera Utara. Kawasan Ekosistem Leuser merupakan s…

MODEL IN SILICO DAYA HAMBAT FABACEAE DAN RUTACEAE TERHADAP PENYAKIT HIV (HUMA…

WANTI NURJADIDAH

Setiap daerah atau suku bangsa memiliki ciri khas masing-masing dalam hal pengobatan tradisonal yang disebabkan oleh kondisi alamnya, terkhusus ketersedian tumbuhan yang berkhasiat obat di masing-masing daerah. Taman Nasional Gunung leuser salah satu taman terbesar di Indonesia yang melindungi 158 spesies tumbuhan obat. Famili Fabaceae dan Rutaceae merupakan dua kelompok tumbuhan dengan potensi besar sebagai sumber obat herbal. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi senyawa dari fami…

MODEL IN SILICO DAYA HAMBAT LAMIACEAE DAN ZINGIBERACEAE TERHADAP HIV (HUMAN I…

Nurul Fajri

Indonesia memiliki keanekaragaman tumbuhan yang tinggi, termasuk di Taman Nasional Gunung Leuser yang melindungi 158 spesies tumbuhan obat. Famili Lamiaceae (spesies Pogostemon cablin dan Orthosiphon aristatus) dan Zingiberaceae (spesies Alpinia galanga, Costus speciosus, Kaempferia galanga, dan Zingiber aromaticum) merupakan dua kelompok tumbuhan dengan potensi besar sebagai sumber obat herbal. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi senyawa dari dua famili tumbuhan yaitu Lamiaceae (…

KLASIFIKASI NILAM VARIETAS LHOKSEUMAWE ANTARA RESISTEN DAN TERPAPAR JAMUR SYN…

MIFTAHUL JANNAH

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah metode Near Infrared (NIR) yang dikombinasikan dengan model klasifikasi kemometri Partial Least Square-Discriminant Analysis (PLS-DA) dan Support Vector Machine Classification (SVMC) mampu melihat perbedaan daun nilam varietas Lhokseumawe kontrol (PCLC), resisten (PCLR), dan terpapar jamur S. pogostemonis (PCLI) dan untuk melihat perbedaan secara morfologi daun nilam varietas Lhokseumawe kontrol, resisten, dan yang terpapar jamur S. pogostemoni…

KLASIFIKASI TIGA VARIETAS NILAM ACEH (POGOSTEMON CABLIN BENTH) MENGGUNAKAN DA…

SETIA MURNI

Indonesia kaya akan keanekaragaman hayati, termasuk tanaman nilam (Pogostemon cablin benth) yang merupakan salah satu tanaman penghasil minyak atsiri terbesar dan memiliki banyak manfaat bagi manusia dalam kehidupan sehari-hari. Terdapat tiga jenis tanaman nilam di indonesia yaitu nilam Aceh, nilam Jawa dan nilam Sabun, jenis nilam yang banyak dibudidayakan yaitu nilam Aceh. Nilam Aceh dibagi lagi menjadi beberapa varietas termasuk varietas Lhokseumawe, Sidikalang dan Tapak Tuan. Dalam peneli…

KLASIFIKASI RASIO α-BULNESENE DAN RN β-CARYOPHYLLENE SESUDAH ADSORPSI DALAM…

Fitri Dwi Asrika

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi perubahan rasio α-Bulnesene dan β- Caryophyllene pada minyak nilam sebelum dan sesudah adsorpsi menggunakan adsorben bentonit. Metode analisis yang digunakan adalah Near Infrared (NIR) serta pendekatan kemometrik. Selain itu, penelitian ini juga mengeksplorasi potensial minyak nilam sebagai kandidat obat melalui analisis in-silico. Minyak nilam yang digunakan pada penelitian ini berasal dari Kecamatan Kluet Tengah, Kabupaten Aceh Selatan, Provinsi…

ANALISIS MODEL IN-SILICO DAN KLASIFIKASI RASIO CARYOPHYLLENE OXIDE PASCA-ADSO…

Nurfaizah

Telah dilakukan analisis model in silico dan klasifikasi senyawa caryophyllene oxide pada minyak nilam menggunakan kemometrik berbasis data Near Infrared (NIR) pasca adsorpsi. Model in silico dapat mengetahui efek yang ditimbulkan dari senyawa caryophyllene oxide dengan metode docking moleculer dan kemometrik berbasis data Near Infrared (NIR) untuk menganalisis perubahan minyak nilam pasca adsorpsi menggunakan bentonit dengan waktu pengadukan yang divariasi yaitu 2, 4, 6, dan 8 jam. Penelitia…

KLASIFIKASI RASIO β-PATCHOULENE DAN PATCHOULOL PASCA ADSORPSI DALAM MINYAK N…

OKTANIA DIYA ULHAQ

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui evaluasi perubahan rasio β-patchoulene dan patchoulol pada minyak nilam pasca adsorpsi dengan bentonit menggunakan FT-IR yang dikombinasikan dengan kemometrik untuk dibandingkan pada standar baku mutu ISO 3757: 2002, serta mengeksplorasi potensinya sebagai kandidat obat. Minyak nilam yang digunakan pada penelitian ini berasal dari Kecamatan Pasiraja, Kabupaten Aceh Selatan, Provinsi Aceh. Analisis kemometrik dilakukan dengan menerapkan model Principa…




    SERVICES DESK