Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PENETAPAN STATUS ANAK YANG SUDAH MENIKAH SEBAGAI TERSANGKA DALAM MELAKUKAN KA…

Muhammad Arifin

PENETAPAN STATUS ANAK YANG SUDAH MENIKAH SEBAGAI TERSANGKA DALAM MELAKUKAN KASUS JARIMAH Muhammad Arifin Mohd.Din Ali Abubakar ABSTRAK Pasal 66 Qanun Aceh Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Hukum Jinayat yang selanjutnya disebut Qanun Hukum Jinayat telah menentukan bahwa apabila anak yang belum mencapai umur 18 (delapan belas) tahun melakukan atau diduga melakukan Jarimah, maka terhadap anak tersebut dilakukan pemeriksaan berpedoman kepada peraturan perundang-undangan mengenai peradilan …

IDENTIFIKASI POLA ALIRAN DAERAH ALIRAN SUNGAI KRUENG ACEH BERDASARKAN DATA DI…

SITI AISYAH

Daerah Aliran Sungai (DAS) Krueng Aceh merupakan salah satu DAS penting bagi penduduk Kabupaten Aceh Besar dan Kota Banda Aceh. Oleh karena itu DAS tersebut harus dijaga dan dirawat secara berkala. Kondisi fisik DAS ini dapat memberikan dampak lingkungan terhadap kawasan sekitarnya, jika tidak dilakukan pengelolaan yang sesuai. Salah satu kondisi fisik yang memiliki peran penting dalam pengelolaan DAS ini adalah pola aliran. Pola aliran sungai merupakan gerak arus aliran air sungai dan anak s…

ANALISIS KADAR AIR GABAH KOPI ARABIKA SEBELUM HULLING PADA BEBERAPA KILANG KO…

KENDY WIRAYUDHA

Komoditas hasil pertanian yang memiliki pernan penting dalam peningkatan perekonomian Indonesia adalah kopi. Konsumsi global 70% berasal dari jenis kopi arabika dan 26% berasal dari jenis kopi robusta. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kadar air gabah kopi arabika sebelum di giling (hulling) pada kilang kopi dan pengaruhnya terhadap jumlah biji pecah, serta untuk mengetahui pengaruh ketinggian tempat tumbuh terhadap kualitas fisik biji kopi arabika yang diolah oleh petani. Penelitian …

  • Fakultas Pertanian Teknologi Hasil Pertanian (S1), Banda Aceh - 2025
  • Baca Selengkapnya

PRARANCANGAN PABRIK ASAM ADIPAT DARI SIKLOHEKSANA DAN HIDROGEN PEROKSIDA DENG…

Cut Annisa Nadifa

Prarancangan pabrik asam adipat (C6H12O4) menggunakan sikloheksena (C6H10) dan hidrogen peroksida (H2O2) sebagai bahan baku. Pabrik ini dirancang untuk memproduksi asam adipat melalui proses oksidasi menggunakan hidrogen peroksida dengan penggunaan asam sulfat, asam fosfat, dan asam tungstat sebagai katalis. Kapasitas produksi pabrik ini adalah 200.000 ton/tahun dengan waktu operasi 330 hari/tahun dan 24 jam/hari. Bentuk perusahaan yang direncanakan adalah Perseroan Terbatas (PT) dengan mengg…

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN STIGMA PADA TENAGA MEDIS DAN T…

Pocut Diva Mahesa

Hepatitis B adalah salah satu penyakit infeksi yang menyerang hati dan sering kali diikuti oleh stigma, termasuk di kalangan tenaga medis dan tenaga kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang berhubungan dengan stigma tenaga medis dan tenaga kesehatan terhadap Hepatitis B di RSUDZA Banda Aceh. Penelitian ini merupakan penelitian analitik observational dengan desain cross sectional. Pengambilan data dilakukan pada tanggal 19-29 November di RSUDZA. Sampel terdiri …

PRARANCANGAN PABRIK ASAM ADIPAT DARI SIKLOHEKSANA DAN HIDROGEN PEROKSIDA DENG…

Syifa Murran Mirza

Prarancangan pabrik asam adipat (C6H12O4) menggunakan sikloheksena (C6H10) dan hidrogen peroksida (H2O2) sebagai bahan baku. Pabrik ini dirancang untuk memproduksi asam adipat melalui proses oksidasi menggunakan hidrogen peroksida dengan penggunaan asam sulfat, asam fosfat, dan asam tungstat sebagai katalis. Kapasitas produksi pabrik ini adalah 200.000 ton/tahun dengan waktu operasi 330 hari/tahun dan 24 jam/hari. Bentuk perusahaan yang direncanakan adalah Perseroan Terbatas (PT) dengan mengg…

KARAKTERISTIK PERTUMBUHAN DAN HASIL BEBERAPA GENOTIPE TEMBAKAU (NICOTIANA TAB…

FAJAR ASHIDDIQI H

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik pertumbuhan dan hasil sembilan genotipe pada tanaman tembakau lokal Gayo di Kecamatan Bintang Kabupaten Aceh Tengah dengan ketinggian 1.225 mdpl. Rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan acak kelompok pola non faktorial dengan 9 perlakuan yang diulang sebanyak 3 kali. Genotipe yang digunakan pada penelitian ini adalah : Ketapang Burik Gayo, Temun Putih Gayo, Temun Item Gayo, Kertas Gayo, Karet Gayo, Mikrat Gayo, Tapak Rancung…

ANALISIS POTENSI KARBON KAWASAN NIPAH (NYPA FRUTICANS WURMB) KECAMATAN SAMAT…

Teuku Muhammad Syahril Indra

ABSTRAK TEUKU MUHAMMAD SYAHRIL INDRA. Analisis Potensi Karbon Kawasan Nipah (Nypa fruticans Wurmb) Kecamatan Samatiga Kabupaten Aceh Barat. Di bimbing oleh ABUBAKAR KARIM dan DAHLAN. Ekosistem mangrove diketahui memiliki kemampuan diantaranya menyerap dan menyimpan karbon jauh lebih besar daripada ekosistem hutan tropis lainnya. Salah satu spesies mangrove yang dapat menyerap karbon adalah Nipah. Disamping itu vegetasi ini juga dapat mengatasi abrasi pantai maupun konservasi air dan tana…

PEMANFAATAN HASIL HUTAN BUKAN KAYU OLEH MASYARAKAT DI SEKITAR KAWASAN TNGL PA…

Ayu Wandira

Hasil hutan bukan kayu (HHBK) merupakan bagian dari Kawasan Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL) khususnya wilayah kerja Resor Kluet Selatan yang memiliki banyak peran, baik terhadap lingkungan alam maupun terhadap kehidupan masyarakat yang berdekatan langsung dengan Kawasan TNGL. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui jenis HHBK, mengetahui pemanfaatan HHBK yang dimanfaatkan oleh masyarakat dan mengetahui kontribusi HHBK terhadap pendapatan masyarakat pada Kawasan TNGL di wilayah k…

PENGARUH SUHU PIROLISIS DAN KONSENTRASI ASAP CAIR KULIT DURIAN TERHADAP KUALI…

M. BAGAS HERIANSYAH

Asap cair merupakan hasil kondensat dari uap selama proses pembakaran secara langsung ataupun tidak langsung dari komponen yang mengandung senyawa penyusun selulosa, hemiselulosa, lignin dan senyawa karbon lainnya. Edible coating adalah lapisan tipis berbentuk cair yang terbuat dari bahan yang bisa dimakan oleh manusia. Penerapan penggunaan edible coating merupakan salah satu inovasi dalam menambah masa simpan buah-buahan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh suhu pirolisis dan …




    SERVICES DESK