Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



KAJIAN PENGEMBANGAN UNDERPAD PENYERAP DARAH DARI BAHAN KOMPOSIT UNTUK PERSALINAN

Sulastri

Selama persalinan, sangat rentan terjadi komplikasi kegawatdaruratan, salah satunya adalah Perdarahan Pasca Persalinan (PPP) primer yang mengancam keselamatan ibu. Penyebabnya multifaktorial dan diperparah oleh faktor pemicu, keterlambatan dalam mengenali dan mengidentifikasi tanda gejala, serta intervensi yang tidak tepat sehingga memperburuk PPP. Secara klinis, penilaian kehilangan darah sering kali tidak akurat karena biasanya menggunakan metode estimasi visual, di mana darah sudah bercamp…

PERBANDINGAN PERFORMA METODE-METODE IMPUTASI DALAM MENGATASI DATA HILANG PADA…

Irma Sulastri

Data hilang merupakan masalah penting dalam analisis data deret waktu. Adanya data hilang menyebabkan ketidaklengkapan urutan dari data deret waktu sehingga diperlukan proses imputasi data untuk mengatasi masalah ini. Setiap metode imputasi tidak dapat memberikan performa terbaik pada semua jenis data deret waktu, oleh karena itu dilakukan perbandingan delapan metode imputasi yaitu interpolasi linier, interpolasi spline, interpolasi stine, Kalman smoothing pada structural time series model, K…

HUBUNGA PENGETAHUAN DAN SIKAP PRIMIPARA TENTANG MASA NIFAS DENGA…

Susi Sulastri

Pengetahuan merupakan hasil dari tahu sedangkan sikap merupakan respon tertutup seseorang terhadap stimulus tertentu sedangkan tindakan perawatan masa nifas diperlukan karena merupakan masa kritis baik ibu maupun bayinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi hubungan pengetahuan dan sikap primipara tentang masa nifas dengan tindakan perawatan masa nifas di Ruang Kebidanan Rumah Sakit lbu dan Anak Banda Aceh. Desain penelitian ini adalah deskriptif korelatif dengan …

PENGARUH KNOWLEDGE MANAGEMENT DAN TALENT MANAGEMENT TERHADAP KINERJA KARYAWAN…

Sulastri

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengentahui Pengaruh Knowledge Managemant Dan Talant Management Terhadap Kinerja Karyawan Dimediasi Employee Retention pada PT. Bank Syariah Indonesia Area Banda Aceh. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 122 karyawan pada PT. Bank Syariah Indonesia Area Banda Aceh. Tehnik penggambilan sampel yang digunakan dengan metode probability sampling. Sesuai dengan ketersediaan data dan tuntunan analisis, maka peneliti menggunakan statistical product and serv…

HUBUNGAN KARAKTERISTIK LANSIA DENGAN INSOMNIA DI UNIT PELAKSANA TEKNIS DI…

Hamidah Sulastri Tumbo

Insomnia merupakan kelainan dalam tidur berupa kesulitan berulang untuk tidur atau mempertahankan tidur yang sering terjadi pada lanjut usia, insomnia pada lanjut usia sejalan dengan berbagai perubahan fisiologis yang terjadi secara normal ketika orang memasuki masa tua. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan karakteristik lansia dengan insomnia pada lansia. Desain penelitian ini adalah deskriptif korelatif dengan pendekatan eros secsional study. Te…

PENGARUH EKSTRAK DAUN JAMBU BIJI (PSIDIUM GUAJAVA L.) DAN LAMA PERENDAMAN TER…

Rini Sulastri

Sulastri, Rini. 2022. Pengaruh Ekstrak Daun Jambu Biji (Psidium guajava L.) dan Lama Perendaman terhadap Kesegaran Ikan Tongkol (Euthynnus affinis C.). Skripsi. Jurusan Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala, Pembimbing: (1) Dr. Khairil, M.Si., (2) Wardiah, S.Pd., M.Bio Kata Kunci: Daun jambu biji, ikan tongkol, kondisi fisik, uji organoleptik Daun jambu biji memiliki kandungan senyawa aktif sebagai antimikroba dan antibakteri yang dapat diaplik…

ADSORPSI LOGAM KADMIUM (CD) MENGGUNAKAN MONTMORILLONIT TERMODIFIKASI KARBON A…

Sulastri

Telah dilakukan penelitian tentang adsorpsi logam kadmium (Cd) menggunakan montmorillonit (MMT) termodifikasi karbon aktif cangkang kelapa sawit. Penelitian ini terdiri dari beberapa tahap yaitu mengisolasi bentonit alam menjadi MMT, pembuatan karbon aktif dari cangkang kelapa sawit dan memodifikasi MMT dengan karbon aktif. Adsorben dikarakterisasi menggunakan Fourier Transform Infrared (FTIR), X-Ray Diffraction (XRD), dan Scanning Electron Microscope (SEM) serta diuji daya serapnya terhad…

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS GOOGLE SLIDE PADA MATA P…

Sulastri

Penelitian berjudul “Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Google Slide pada Mata Pelajaran Kimia SMA Kelas X Materi Struktur Atom”, telah dilakukan dengan menggunakan jenis penelitian Research and Development (R&D) dan model ADDIE. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengembangkan media pembelajaran google slide yang teruji layak untuk digunakan. Media pembelajaran berbasis google slide pada materi struktur atom diuji kelayakannya oleh validator ahli (media dan materi) serta …

VESSEL MONITORING SYSTEM SEBAGAI ALAT PEMETAAN KAPAL PERIKANAN DI PERAIRAN BA…

Sulastri Br. Karo

Perairan Barat Aceh merupakan salah satu daerahpenangkapan ikan nelayan Aceh. Alat penangkapan ikan yang digunakan pada umumnya adalah purse seine. VMS merupakan sistem pemantauan kapal perikanan yang wajib dipasang dan diaktifkan pada kapal secara terus menerus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pola pergerakan dan daerah penangkapan ikan dengan purse seine berdasarkan data VMS. Penelitian ini dilakukan pada bulan Januari-Februari 2022 di Perairan Barat Aceh, monitoring dil…

TINJAUAN KUALITAS AIR SUNGAL DI KRUENG BARO KABUPATEN PIDIE

Sulastri

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas dan kelayakan air sungai di Krueng Baro Kabupaten Pidie untuk pemanfaatan oleh masyarakat sesuai standar baku mutu kualitas air. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September 2007 sampai dengan Mei 2008 di perairan sungai Krueng Baro Kabupaten Pidie. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif analitik. Sampling dilakukan pada 5 lokasi dengan karakteristik yang berbe…




    SERVICES DESK