FAKTOR -FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI IBU MEMBAWA BALITA KE POSYANDU DI…
Rita Jumiati
Berdasarkan data yang di dapat dari Puskesmas melaporkan bahwa kunjungan ibu ke beberapa Posyandu di wilayah kerja Puskesmas Mesjid Raya masih rendah, diantaranya Gampong Baro, Gampong Ruyung, Gampong Berandeh dan Gampong Paya Kameng. Salah satu penyebab rendahnya kunjungan tersebut di pengaruhi oleh motivasi ibu dalam membawa balita ke Posyandu. Tujuan penelitian dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi ibu …
- Fakultas Kedokteran, Banda Aceh -
- Baca Selengkapnya