Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
KAJIAN TINGKAT RISIKO KECELAKAAN KERJA PADA PROYEK PENINGKATAN JALAN PEURELAK…
BILAL BIRRABBAH
Proyek konstruksi merupakan suatu kegiatan yang kompleks dan melibatkan banyak pihak yang terlibat dalam pelaksanaannya. Salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas pelaksanaan proyek konstruksi adalah dengan menerapkan Sistem Manajemen Keselamatan Konstruksi . Angka kecelakaan kerja di Indonesia terbilang cukup tinggi dan terus meningkat terutama pada sektor-sektor yang memiliki risiko tinggi, salah satunya adalah sektor konstruksi. Peningkatan kecelakaan kerja yang tinggi khususnya di sek…
- Fakultas Teknik, Banda Aceh - 2023
- Baca Selengkapnya